Hari Kedua Padang Melang International Folklore Festival Dihadiri Tamu Singapura dan Malaysia

- 3 Juni 2023, 21:09 WIB
-f/istimewa
-f/istimewa /

 

Mohd Hazlami berharap adanya transportasi langsung Tioman ke Pulau Jemaja, agar memudahkan kami rumpun melayu dari Malaysia untuk datang ke Pulau Jemaja. Jaraknya sangatlah dekat hanya memakan waktu satu sampai dua jam jika memakai fery.

 

Dengan diundangnya kami warga Malaysia di Padang Melang International Folklore Festival Tahun 2023 ini, kami akan memberikan informasi kepada masyarakat Malaysia bahwa di Indonesia yaitu di Pulau Jemaja pulaunya sangat cantik, masyarakatnya sangat ramah, baik dan masih memiliki Adat Melayu yang masih kuat.

 

Dengan digelarnya Padang Melang International Folklore Festival Tahun 2023, diharapkan dapat membantu pertumbuhan perkonomian masyarakat setempat.***

Halaman:

Editor: Ade Irwan Munawar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x